Tag: jakarta

Browse our exclusive articles!

KPK Periksa Cak Imin Jelang Pemilu

Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Masinton Pasaribu mengatakan kewarasan demokrasi harus dijaga dan hukum tidak boleh jadi instrumen politik. Pernyataan Masinton ini menanggapi pemanggilan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadi saksi dalam korupsi sistem proteksi TKI di Kementerian Ketenagakerjaan pada 2012. Pemanggilan ini hanya beberapa hari setelah deklarasi pasangan capres Anies Baswedan dan cawapres Cak Imin. 

Mitigasi Intoleransi pada Peserta Didik

Kehidupan beragama peserta didik di negeri ini masih perlu mendapat perhatian, karena sedang tidak baik-baik saja. Potensi sikap intoleransi merasuki mereka harus diwaspadai. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) mencoba meniadakannya dengan program penciptaan figur peserta didik ideal, berjiwa Pancasila. Sementara itu, Kementerian Agama (Kemenag) meminimalisir intoleransi dengan menggagas program penguatan Moderasi Beragama. Program Moderasi Beragama menjadi salah satu prioritas dalam membentuk peserta didik berwawasan moderat.

Melindungi Anak Bangsa dari Intoleransi, Radikalisme, dan Narkoba

Generasi muda dan pelajar diharapkan dapat diselamatkan dari bahaya intoleransi, radikalisme, dan narkoba untuk mewujudkan Generasi Indonesia Emas pada tahun 2045. Hal ini disampaikan oleh Ketua Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Jawa Timur, Dr. Hj. Hesti Armiwulan, dalam forum yang bertajuk “Membangun Sinergitas untuk Melindungi Anak Bangsa dari Bahaya Intoleransi, Radikalisme, dan Narkoba” di Kantor Bakorwil Madiun.

Ketahanan Pangan Jadi Prioritas ASEAN

Ketahanan pangan kawasan Asia Tenggara (ASEAN) mengalami gangguan akibat kekeringan yang terjadi. Fenomena El Nino membuat curah hujan  lebih rendah daripada periode sebelumnya sehingga pasokan air berkurang.

8 Kota Indonesia dengan Polusi Udara Tertinggi

Berdasarkan pantauan DataIndonesia.id, Serang, Banten tercatat menjadi kota dengan kualitas udara terburuk di Indonesia atau memiliki polusi udara tertinggi pada 8 September 2023 per 11.00 WIB. Hal itu terlihat dalam perhitungan indeks kualitas udara (Air Quality Index/AQI) di wilayah tersebut yang mencapai 170 poin.

Popular

Kolaborasi Pemerintah Dalam Produktivitas Pertanian Guna Mendukung Ketahanan Pangan

Dalam upaya mencapai target swasembada pangan pada tahun 2025,...

Presiden Prabowo Wujudkan Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Indonesia Sehat

Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI)...

Distribusi Pupuk Subsidi Akan Diberikan Langsung Kepada Petani

Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman, mengungkap bahwa distribusi pupuk...

Teknologi dan Inovasi Kunci Wujudkan Swasembada Pangan

Kementerian Pertanian (Kementan) dan Kementerian Pendidikan Tinggi Sains dan...

Subscribe

spot_imgspot_img