Hankam

Ketegasan dan Kolaborasi dalam Menghadapi Separatis dan Teroris di Papua

Eksistensi serta eskalasi kelompok separatis masih menjadi kajian bersama oleh pemerintah maupun masyarakat. Berdasarkan data pada tahun 2022, terdapat 53 korban jiwa yang berasal...

Pemerintah Utamakan Negosiasi Damai Pembebasan Pilot Susi Air

Sampai saat ini pilot Susi Air yang bernama Capt. Phillip Marthens masih disandera oleh KST pimpinan Egianus Kogoya. Pemerintah tidak mau melakukan cara bumi hangus karena takut akan membuat warga Papua jadi korban. Akan tetapi KST tidak dibiarkan begitu saja, dan akan ada negosiasi terus-menerus sampai sang pilot dibebaskan.

Papua Sudah Final Bagian Integral Dari NKRI

PERSERIKATAN Bangsa Bangsa (PBB) menyatakan menolak usulan negara-negara Asia Pasifik untuk referendum Papua dan mengakui Papua adalah bagian integral dari Indonesia.

Pulau Rempang Bergejolak

Situasi di Pulau Rempang, Batam, Kepulauan Riau terus memanas seiring adanya penggusuran paksa terhadap kelompok masyarakat adat Kampung Melayu Tua. Warga setempat dilaporkan mendapatkan perlakuan represif dari aparat keamanan, tercatat sebanyak enam orang ditangkap dan puluhan lainnya mengalami luka-luka dalam aksi penolak tersebut.

Pertahanan Indonesia: Mengamankan Tanah Air dengan Keberanian dan Teknologi

Indonesia, sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, memiliki tantangan tersendiri dalam menjaga keamanan dan pertahanan. Namun, dengan keberanian dan teknologi yang terus berkembang, Indonesia mampu mengatasi berbagai ancaman yang ada.

Popular

Subscribe

spot_imgspot_img