Politik

Wujudkan Pilkada Serentak 2024 Aman dan Damai

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menerbitkan Surat Edaran (SE) Nomor 200.2.1/2222/SJ tentang Stabilitas Penyelenggaraan Kegiatan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Tahun 2024.

WWF KE 10 di Bali Menempatkan Air Prioritas Isu Politik Global

WWF ke – 10 di Bali merupakan momentum untukmenjadikan air sebagai isu penting politik global yang hanya dapat dieksekusi penyelesaiannya melaluikonsensus politik internasional. Sebagai sumber dayaalam, air adalah satu-satunya yang tidak bisa dihasilkanulang, sehingga penting untuk menjagakeberlangsungan air.

Waspadai Potensi Kerawanan Konflik Jelang Pilkada 2024

Momentum menjelang pemilihan kepala daerah merupakan masa rawan menggoreng isu atau informasi yang belum jelas kebenarannya. Publik rentan terprovokasi apabila tak hati-hati menjaring informasi. Di sisi lain, tokoh atau elite politik perlu hati-hati bertindak agar tak jadi sasaran ”penggorengan”.

Jaga Netralitas ASN di Pilkada 2024

Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) masih menjadi tantangan dalam setiap penyelenggaraan pemilihan umum (pemilu) dan pemilihan kepala daerah (pilkada).

Pemerintah Ajak Kawal Pilkada 2024 yang Aman dan Damai

Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi mengajak masyarakat Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, untuk ikut mengawal serta menyukseskan Pilkada Serentak 2024 yang akan digelar pada tanggal 27 November agar berjalan dengan aman, damai, dan kondusif.

Popular

Subscribe

spot_imgspot_img